Setelah melewati proses perekrutan pengurus baru Galeri Investasi Bursa Efek Indonesia (GI BEI) STIE Widya Gama Lumajang , mahasiswa yang terpilih menjadi pengurus diikutkan pelatihan kepengurusan agar memperoleh wawasan mengenai tata kepengurusan dan pembagian struktur organisasi KSPM (Kelompok Studi Pasar Modal) STIE Widya Gama Lumajang agar kedepannya kegiatan dapat berjalan dengan baik dan benar yang dilaksanakan pada bulan November 2018.